Lomba Pembuatan APE
Hasil pembuatan APE
Lomba Bercerita /Dongeng untuk Anak
Oleh IBU Wali Peserta Didik
Peringatan hari anak merupakan kegiatan rutin pada bidang PAUDNI , di kabupaten Jombang untuk menyongsong Peringatan tersebut dimulai Tanggal 3 Mei 2011 yang ditandai dengan kegiatan berbagai macam lomba ,yang diantaranya :
1. Lomba Cipta senam Anak Usia Dini yang
diperagakan oleh Bunda PAUD.
2. Lomba Cipta Lagu oleh Bunda PAUD
3. Lomba Bercerita sebelum Tidur ( Mendongeng )
Oleh Orang Tua Peserta Didik PAUD
4. Lomba Pembuatan Alat permainan Educatif
( APE ) Oleh Bunda PAUD.
Yang menurut rencana pemenang Lomba di tingkat Kabupaten akan di kirim ke Tingkat Propinsi pada pertengahan bulan Mei 2011 ini , guna mengikuti Lomba di Tingkat Propinsi.
Adapun puncak kegiatan di Kabupaten Jombang ( GEBYAR PAUD 2011 ) akan dilaksanakan pada tanggal 22 Juli 2011 berpusat di Alun-alun jombang dengan Master kegiatan Senam Gong bersama Ibu dan Anak.
0 komentar:
Posting Komentar
Silakan berkomentar.
Asal dengan bahasa yang sopan dan santun.
Anda sopan kami segan.